SUNGAI TABUK,- Berdasarkan Data Dasar (DD) Prasarana jembatan di Kabupaten Banjar terdapat 183 buah jembatan, dimana jembatan di Desa Lok Baintan termasuk pada nomor 45...
MARTAPURA TIMUR,- Ribuan jemaah dari berbagai penjuru padati acara puncak peringatan haul ke 54 KH Muhammad Sya’rani Arif atau yang lebih dikenal dengan panggilan Abah...
MARTAPURA,- Kegiatan rapat administrasi pemerintahan desa sekaligus persiapan pelantikan pambakal terpilih tahun 2022 merupakan kewajiban bagi pemerintah daerah terutama peran Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa...
MATARAMAN,- Guna meningkatkan kinerja pelayanan terhadap masyarakat, Pemerintah Desa Gunung Ulin, Kecamatan Mataraman menggelar kegiatan Rapat koordinasi bersama aparat dan Badan Permusyawaratan Desa, di kantor...
AKARTA,- Diterima Wakil Bupati Habib Idrus Al-Habsyie, Pemerintah Kabupaten Banjar raih penghargaan di bidang pendidikan yaitu Anugerah “Kihajar” 2022 yang diserahkan Kepala Pusat Data dan...
MARTAPURA,- Adalah Faisol, salah satu warga yang beruntung asal Kecamatan Martapura Timur, Kabupaten Banjar yang mendapatkan umrah gratis karena ikut vaksinasi Covid-19. Faisol mengaku senang...
MARTAPURA TIMUR,- Majelis Taklim Sabilal Anwar Al Mubarak Antasan Senor pimpinan Al Mukaromah KH M Syukri Unus, peringati haul ke 883 Sulthonul Aulia Sayyidi Syekh...
KARANG INTAN,- Haul Akbar Pangeran Syarif Husein bin Awwad Bahasyim ke 214 dihadiri ribuan jemaah dari berbagai pelosok daerah di Kabupaten Banjar, terutama keluarga besar...
MARTAPURA,- Dalam rangka pengamanan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak tahun 2022 di Kabupaten Banjar, Polres Banjar menggelar Apel Pergeseran Pasukan Pengamanan di halaman Mapolres Banjar,...